Usai Lebaran Polsek Sumber Giatkan Patroli untuk jaga GUANTIBMAS

    Usai Lebaran Polsek Sumber Giatkan Patroli untuk jaga GUANTIBMAS

    KAB. CIREBON - Dimalam setelah lebaran pastikan warga nyaman dan aman dalam menjalankan aktifitas karena banyaknnya warga pemudik bersilaturahmi kekeluarga dan untuk mengantisipasi anggota unit patroli Polsek Sumber Polresta Cirebon Lakukan Patroli ke Pemukiman Warga dan untuk Antisipasi C.3 (Curat, Curas dan Curanmor) dan daerah rawan tawuran. (26/04/2023).

    Dalam Pelaksanaan patroli Ke Pemukiman warga di malam setelah lebaran dan Antisipasi tawuran  yang di lakukan oleh unit Patroli Polsek Sumber bertujuan untuk mengantisipasi tawuran dan terjadinya tindak pidana di malam hari disertai kekerasan yang kerap terjadi usai lebaran. 

    Kapolresta Cirebon  Kombes Pol Arif Budiman S.IK MH, melalui Kapolsek Sumber AKP Eddie Mulyono.SH., mengatakan patroli akan lebih ditingkatkan setelah lebaran, karena di malam pasca lebaran aksi tawuran sangat rawan maka dari itu Polri hadir untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat.

    Agus

    kabupaten cirebon jawa barat jabar polresta polri polda
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Plered Polresta Cirebon...

    Artikel Berikutnya

    Anggota Polsek Pabedilan Polresta Cirebon...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    TV Parlemen Live Streaming
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Hendri Kampai: Kualitas tulisanmu adalah kualitas dirimu

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll